Rabu, 24 Julai 2013

Kuakhiri Air Mata

Kuakhiri Air Mata Dulu benih kusemai di ladang hatimu kujaga selalu berharap kan kutuai tumbuhan cintamu Segala cara telah kucoba untuk dapatkan hatimu namun tak kunjung jua kau mengerti rasaku Betapa sakitnya hatiku ini sungguh memerihnya lukaku ini cinta yang kutanam padamu kau mekarkan di hati yang lain Teganya kau buat aku begini kau hancurkan isi hati ini di sudut kamarku yang sepi kumerintih perih Kini kubakar saja puisi cinta untukmu yang seharusnya tak ada kutulis untukmu Penyesalan kini membakar hati tak terpadamkan rintik hujan Baiknya kuakhiri air mata untuk lupakan cintaku ini pada dirimu yang kehilangan harga.

Tiada ulasan:

Catat Ulasan